Ketua PC Lazisnu Banyumas Beberkan Kaleng Koin NU Telah Masuk Kalbu Para Jamaah
BANYUMAS, lazisnubanyumas.com- Ketua Pengurus Cabang Lembaga Amil Zakat, Infaq, dan Shadaqah Nahdlatul Ulama (PC Lazisnu) Kabupaten Banyumas, Prof. Dr. H. Suwito, M.Ag., memberikan perhatian khusus terhadap program “Kaleng Koin NU” yang mendapatkan respon hangat dari jamaah. Program ini, yang telah menjadi bagian dari upaya dakwah dan ibadah di kalangan masyarakat. Ini terbukti, Kaleng Koin NU…
